-->
 Home  ·  About  ·  Privacy  ·  Contact  ·  Advertise  ·  Follow

Cara Mengganti Logo Favicon pada Blog

Apakah favicon blog itu? Favicon atau Favorites Icon merupakan gambar/logo kecil yang terletak pada address bar suatu blog. Contohnya seperti gambar dibawah ini :
Untuk mengganti favicon blog, Anda harus menyiapkan gambar/logo terlebih dahulu dengan ukuran kurang dari 100KB. Kemudian upload pada situs free image hosting dan ambil URL-nya. Kalau sudah ikuti langkah mengganti logo favicon blog.

1. Login akun blogger Anda.
2. Pilih Template --> Edit HTML ---> centang Expand Template Widget.
3. Cari kode </head> kemudian letakkan kode dibawah ini diatas kode </head>
<link href='URL ICON' rel='shortcut icon' type='image/vnd.microsoft.icon'/>
Keterangan:
Ganti URL ICON dengan URL gambar/logo yang akan dijadikan favicon blog.
4. Simpan template.

Nah, itu tadi cara yang pertama, cara yang kedua lebih mudah simak caranya dibawah ini :

1. Masuk halaman 'Tata Letak'.
2. Klik 'Edit' pada bagian Favicon.
3. Kemudian klik 'Browse', upload gambar/logo favicon.
4. Kalau sudah selesai mengupload, klik Simpan.

Nah, selesai sudah mengganti favicon pada blog. Kalau Anda masih bingung silahkan hubungi kami melalui contac.

4 komentar:

  1. terima kasih infonya gan, mampir gan di blog game http://kumpulanminigame.blogspot.com/

    ReplyDelete
  2. Memang untuk mempunyai blog dengan ciri khas tersendiri, favicon memang salah satu faktornya.
    Salam sukses selalu :
    www.miniblogger28.com

    ReplyDelete
  3. thanks tutornya gan

    https://mastahblogging.blogspot.com

    ReplyDelete

 
Copyright © 2013 - . Info Blog Indonesia · Powered by Blogger
Join Us · Facebook · Twitter